CARA CEPAT MEMBUAT SITEMAP/PETA SITUS DI BLOG KITA
MEMBUAT SITEMAP/PETA SITUS DI BLOG KITA
- Cara untuk membuat SITEMAP sebenarnya cukup mudah, yang perlu teman teman lakukan adalah mengkopi/copy skrip yang sudah tersedia di bawah dan tinggal dimasukan saja ke dalam blog teman teman. Langkah pertama yang perlu kamu lakukan adalah, buka atau login blog yang suda kamu siapkan, setelah itu pilih/buka "PAGES" baru seperti terlihat pada gambar dibawah :
- Setelah kita memilih atau buka PAGES baru, kita pilih lagi New Pages untuk kita masukan skrip yang sudah kita copy kedalam pages baru yang kita buat.
- Setela kita klik di NEW PAGE dan muncul halaman baru dimana akan kita tempatkan scrip yang kita copy. Scrip/koding tersebut kita paste atau kita tempatkan di dalam halaman html. Caranya yaitu kita pilih ikon pencil pada kiri layar setelah itu pilih "HTML VIEW" bukan "COMPOSE VIEW".
Ini adalah koding atau scrip yang nati akan kita gunakan untuk membuat SITEMAP di dalam blog kita :
<style type="text/css">
#toc{width:99%;margin:5px auto;border:1px solid #2D96DF;
-webkit-box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);
-moz-box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);
box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);}
.labl{color:#FF5F00;font-weight:bold;margin:0 -5px;
padding:1px 0 2px 11px;background: #3498DB;
border:1px solid #2D96DF;
border-radius:4px;-moz-border-radius:4px;
-webkit-border-radius:4px;box-shadow:3px 3px 1px #bbb;
-moz-box-shadow:3px 3px 1px #bbb;-webkit-box-shadow:3px 3px 1px #bbb;display:block;}
.labl a{color:#fff;}
.labl:first-letter{text-transform:uppercase;}
.new{color:#FF5F00;font-weight:bold;font-style:italic;}
.postname{font-weight:normal;background:#fff;margin-left: 35px;}
.postname li{border-bottom: #ddd 1px dotted;margin-right:5px}
</style>
<br />
<div id="toc">
<script src="https://cdn.rawgit.com/penaindigo/Pena-Indigo-Code/a134f9de/sitemappenaindigo.js" type="text/javascript"></script>
<script src="https://mykelanit.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc">
</script></div>
Stelah scripnya di paste atau ditempatkan di dalam halaman HTML langsung di publish agar skrip tersebut bisa langsung aktif dan siap di gunakan.
- Sebagai tambahan kita bisa langsung mengganti link yang berwarna merah dengan link blog kita agar bisa langsung digunakan/tampil sempurna seperti pada gambar di bawah ini :
selamat mencoba
Post a Comment